Senin, 20 Juli 2009

Dua Tipe Orang Dalam Menabung


Menurut para peneliti dan perencana keuangan, secara garis besar terdapat dua tipe orang dalam menabung, yaitu:

Tipe I, Menabung di belakang

Orang yang termasuk dalam tipe ini adalah orang yang setelah menerima gaji, lalu berbelanja, atau memenuhi semua kebutuhannya, termasuk hal-hal yang mungkin saat itu belum dibutuhkannya, namun karena ia memeiliki cukup uang, sehingga iapun membelinya.

setelah cukup puas dengan apa yang di belinya, semua yang diinginkannya bulan itu telah tercapai, dan masih ada uang tersisa, barulah ia menabung dari sisa uang tersebut. kalaupun tidak menabung, tidak menjadi masalah. Tentunya tipe ini akan sangat beresiko tidak memiliki tabungan, atau dana cadangan yang cukup untuk hal-hal darurat. Bagi tipe ini kebanyakan beranggapan keranjang pertamanya yaitu keranjang keamanan justru menjadi yang kedua, dan bukan yang utama.

Tipe II, Menabung di awal

Orang termasuk dalam tipe ini adalah orang yang setelah menerima gaji, kemudian menyisihkannya untuk di tabung/di simpan untuk mengisi keranjang keamanannya. setelah ia mengisi keranjang keamanannya, barulah ia mencukupkan diri dengan apa yang ada padanya. Sebenarnya manusia selalu mencukupi dirinya dengan apa yang di dapatkannya, namun jika diberi keleluasaan dalam menggunakan uang secara berlebihan, manusia sering kali kebablasan.

Mengisi keranjang keamanan diawal kita menerima pendapatan (gaji) adalah tindakan yang sangat tepat, karena kita telah mendahulukan yang utama, dan mempersiapkan masa depan dengan lebih baik. Kembali lagi saya sampaikan, bahwa keadaan masa depan kita bukan saja ditentukan oleh kesempatan yang ada, namun juga ditentukan oleh bagaimana kita menentukan pilihan-pilihan di masa kini untuk memperolehnya di masa yang akan datang.

Prudential tentunya sangat berharap dapat membantu para Nasabahnya untuk menjadi penabung tipe yang kedua, yang selalu menyisihkan terlebih dahulu penghasilannya untuk mengisi keranjang keamanannya. Dengan produk Prudential yang memadukan antara Asuransi dan Investasi, anda dapat mengisi keranjang keamanan anda sekaligus juga mengisi keranjang investasi atau keranjang pertumbuhan anda (keranjang no.2), dan tidak menutup kemungkinan dari hasil investasi yang anda miliki ini, dapat membantu anda untuk mengisi keranjang no.3 anda, dan hidup dalam kemewahan.

Mari, tentukan pilihan anda untuk merencakan masa depan anda bersama Prudential, anda menabung, anda memperoleh perlindungan, dan anda sekaligus juga berinvestasi.

saya akan membantu anda menjadi Nasabah Terbaik Prudential, silahkan hubungi saya, dan saya akan buatkan ilustrasi dan penjelasan yang mendetail mengenai produk asuransi prudential ini. Dimana pun anda berada, saya bersama Prudential tetap dapat melayani anda, hubungi saya pada:

TLP/SMS : 0811486060
Email : ianlinting.prudential@gmail.com

Anda juga dapat meninggalkan No.Tlp atau Email pada kolom comment, dan saya akan menghubungi anda.
ayo, tunggu apa lagi, jangan menunda-nunda mengisi keranjang keamanan anda, semakin cepat anda mengisi, maka semakin cepat pula anda telah mengambil langkah yang tepat hari ini, untuk masa depan yang lebih baik.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar